Judul blog kali ini relevan sekali dengan hal – hal yang terjadi di tengah masyarakat yang larut dalam arus globalisasi !!!
Ini untuk menggambarkan betapa bahayanya arus konsumerisme yang lebih mendewa –dewakan outer appearance, sehingga kita lihat betapa banyak anak muda – terutama – yang ingin berpenampilan seperti – tidak tanggung – tanggung – Paris Hilton, Nicole Richie, Hillary Duff atau Lindsay Lohan !! Kiblat mereka bukan lagi selebriti lokal…tetapi selebriti dunia !! Begitu satu tas atau sepatu yang digunakan oleh salah satu selebriti dunia itu muncul di TV atau majalah : hermes, LV, Juicy couture, Jimmy Choo, dsb..maka para remaja ini akan berlomba – lomba mengikutinya !!! Demam ‘imitate celebrity’ ini tak hanya terjadi pada remaja di negara berkembang, melainkan juga di negara adidaya seperti US !!! Bukan cuma aksesori para selebriti yang ditiru habis – habisan, melainkan juga gaya berpakaian mereka !! Apalagi ini disupport oleh majalah remaja dan wanita yang suka menampilkan halaman mode dengan judul ‘ bergaya ala…..’ lengkap dengan tempat membeli barang – barang fashionable tsb !!! Bahkan jika kita lihat selebriti Indonesiapun akan menggunakan tas Hermes yang untuk mendapatkannya mesti antre sekian bulan,..hanya karena di majalah luar negeri, banyak selebriti dunia yang memakainya !!!! Tas bukan lagi disandang karena sesuai dengan kepribadian kita, dan lebih dari sekedar tahan lama semata..tetapi tas, sepatu dan apa yang kita pakai seolah ingin mereflesikan status, tingkat sosial dan gaya hidup kita !!!!
Mereka tak sadar, bahwa dengan menjadi ‘look like celebrity…’ justru akan membuat si selebriti semakin terkenal…sementara akan menenggelamkan personal identity, uniqueness dari remaja tsb !!
Bahkan jika kita JJS di mall,..akan dengan mudah kita lihat wanita muda dan remaja yang berpenampilan nyaris seragam,.dengan gaya berpakaian seperti yang ditampilkan di majalah Cosmo, Bazaar, Femina, Gadis dan Go Girl !!!
Orang seperti ini tidak akan pernah menjadi dirinya sendiri !!
Pesan moralnya adalah : Jangan mudah terpukau dengan penampilan luar yang wah dan glamor dari seseorang ,..karena sebenarnya penampilan glamor tak mewakili kepribadian dan cara berpikir mereka !!! Dan sebaliknya,…jangan mengira seseorang yang berpenampilan amat sederhana dan menentang arus mode, akan memiliki kepribadian yang sama sekali tak menarik, dan cara berpikir dan wawasan yang terbatas !!!
Meskipun kita harus bersyukur jika bisa menemukan buku (baca : orang ) dengan cover yang baik , dan content yang memukau !!!
BNI, 18 Feb 07
04.40 pm
Ini untuk menggambarkan betapa bahayanya arus konsumerisme yang lebih mendewa –dewakan outer appearance, sehingga kita lihat betapa banyak anak muda – terutama – yang ingin berpenampilan seperti – tidak tanggung – tanggung – Paris Hilton, Nicole Richie, Hillary Duff atau Lindsay Lohan !! Kiblat mereka bukan lagi selebriti lokal…tetapi selebriti dunia !! Begitu satu tas atau sepatu yang digunakan oleh salah satu selebriti dunia itu muncul di TV atau majalah : hermes, LV, Juicy couture, Jimmy Choo, dsb..maka para remaja ini akan berlomba – lomba mengikutinya !!! Demam ‘imitate celebrity’ ini tak hanya terjadi pada remaja di negara berkembang, melainkan juga di negara adidaya seperti US !!! Bukan cuma aksesori para selebriti yang ditiru habis – habisan, melainkan juga gaya berpakaian mereka !! Apalagi ini disupport oleh majalah remaja dan wanita yang suka menampilkan halaman mode dengan judul ‘ bergaya ala…..’ lengkap dengan tempat membeli barang – barang fashionable tsb !!! Bahkan jika kita lihat selebriti Indonesiapun akan menggunakan tas Hermes yang untuk mendapatkannya mesti antre sekian bulan,..hanya karena di majalah luar negeri, banyak selebriti dunia yang memakainya !!!! Tas bukan lagi disandang karena sesuai dengan kepribadian kita, dan lebih dari sekedar tahan lama semata..tetapi tas, sepatu dan apa yang kita pakai seolah ingin mereflesikan status, tingkat sosial dan gaya hidup kita !!!!
Mereka tak sadar, bahwa dengan menjadi ‘look like celebrity…’ justru akan membuat si selebriti semakin terkenal…sementara akan menenggelamkan personal identity, uniqueness dari remaja tsb !!
Bahkan jika kita JJS di mall,..akan dengan mudah kita lihat wanita muda dan remaja yang berpenampilan nyaris seragam,.dengan gaya berpakaian seperti yang ditampilkan di majalah Cosmo, Bazaar, Femina, Gadis dan Go Girl !!!
Orang seperti ini tidak akan pernah menjadi dirinya sendiri !!
Pesan moralnya adalah : Jangan mudah terpukau dengan penampilan luar yang wah dan glamor dari seseorang ,..karena sebenarnya penampilan glamor tak mewakili kepribadian dan cara berpikir mereka !!! Dan sebaliknya,…jangan mengira seseorang yang berpenampilan amat sederhana dan menentang arus mode, akan memiliki kepribadian yang sama sekali tak menarik, dan cara berpikir dan wawasan yang terbatas !!!
Meskipun kita harus bersyukur jika bisa menemukan buku (baca : orang ) dengan cover yang baik , dan content yang memukau !!!
BNI, 18 Feb 07
04.40 pm
No comments:
Post a Comment