
Untuk N
Masihkah ada sedikit ruang tersisa di hatimu :
Untukku dan anak – anakku ?
Ataukah aku mesti tersisih di sudut luar sana :
Mencoba mengais bahagia di antara pendar – pendar duka :
Meniti hidup tanpamu,
Dan biarkan rinduku jadi seabad
BNI, 9 Sep 2005, 03.20 am
No comments:
Post a Comment